Cara Membuat Sudut Lengkung Pada Autocad

Untuk membuat sudut berbentuk lengkung pada sebuah objek di Autocad dapat dilakukan dengan sangat mudah menggunakan perintah fillet. Perintah tersebut merupakan salah satu perintah dasar yang harus dikuasai, karena akan bermanfaat dalam proses pembuatan objek 2 dimensi maupun 3 dimensi.

Cara membuat sudut lengkung di Autocad
  • Berikut sebuat contoh objek 2d yang akan dirubah sudut nya menjadi melengkung


  • Ketik fillet (enter), selanjutnya ketik R (enter) dan tentukan seberapa besar radius dari fillet tersebut
  • Jika sudah selesai, selanjutnya pilih sudut yang akan dilengkungkan dengan menyeleksi garis yang terhubung

  • Proses pembuatan sudut yang melengkung pun telah selesai
 

No comments:

Post a Comment