MEMFORMAT LEBAR KOLOM EXCEL 2016

Default lebar kolom pada lembar  kerja Excel adalah 8.11 inch. Angka ini mewakili jumlah karakter secara standar yang dapat ditampilkan dalam sel tersebut. Lebar minimum adalah “0” (artinya kolom itu tersembunyi alias hidden), sedangkan lebar maksimum adalah 255 inchi.
Lebar kolom dapat diubah menggunakan tiga macam cara, yaitu:
  • Dari Group Cells klik ikon Format lalu pilih Width. Ketikkan lebar dalam satuan point dan klik OK. atau
  • Menyeret garis pembatas pada judul kolom menggunakan pointer mouse. atau
  • Klik ganda pembatas judul kolom untuk mendapatkan Autofit selection
Excel mampu mengubah lebar kolom secara otomatis dari lebar 8.11 ke lebar  9.22 bila Anda mengetikkan bilangan ke dalamsel. Namun, jika lebar yang diperlukan ternyata melebihi 9.22, maka akan ditampilkan dalam format exponent

No comments:

Post a Comment